Sabtu, 06 Juli 2013

Botol kecap terbesar di dunia

Filled under:

Botol kecap sering kita jumpai sehari-hari, baik di rumah maupun di abang-abang tukang bakso. Umumnya kecap-kecap itu (kecap asin, manis, pedas, dll) dijual dalam botol plastik dan kaca.
Botol kecap plastik, ukuran ½ liter
(oden-houseware.com)


Tahukah Anda, kalau di dunia ini ada beberapa botol kecap dengan ukuran sangat besar??

1. Botol kecap di Ciloto, Puncak - Jawa Barat
Botol kecap ABC
(hiburan.kompasiana.com)



Botol kecap Sedaap

2. Di pasar baru Kranji, Bekasi Barat, juga terdapat patung botol kecap.. Tapi lupa merknya apa :D
Sori bro.. No pics :(

3. Ada juga botol kecap dari kayu, yang sifatnya aplikatif bisa digunakan untuk menyimpan sesuatu. 
Botol kayu
 
Atas bisa dibuka

Bawah bisa dibuka

5. Di luar negeri juga ada bro... Tepatnya di Collinsville, Illinois, Amerika Serikat. 
Patung botol kecap di Amerika
(woi-lepakdulu.blogspot.com)
Well, kalau ada info tambahan ogut update lagi tulisan ini. ^^"

0 komentar:

Posting Komentar